Baik! Jam lima ini, saya baru mendapatkan info seputar blog, yaitu : Cara memasang Kode HTML di postingan. Atau cara mudahnya menonaktifkan kode HTML tersebut sehingga dapat dilihat kodenya di postingan blog.
Oke, Ikuti panduannya ya!
1. Masuk ke situs http://centricle.com/
2. Klik TOOLS
3. Klik Encode/decode HTML entities
4. Kopi kode HTML anda(yang asli) ke dalam kotak putih
5. Klik Encode bukan Decode
Decode digunakan untuk mengaktifkan kode HTML
6. Bila sudah anda klik Encode, kopi kode yang ada di dalam kotak putih tadi
7. Paste di postingan anda! hasilnya akan seperti ini :
<a href="http://adf.ly/3C7Qg"></a>
Selesai! Menurut anda, mudahkah itu? Mudah kan!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Harap tinggalkan komentar jika terdapat tautan yang rusak atau bertanya seputar artikel ini!